Cara Resset Epson L360

Hal yang pertama anda harus lakukan ialah, memastikan bahwa softwarenya sudah terinstal dan Printer sudah terhubug di komputer. Lalu silahkan Download Resseternya Disini.
Lakukan langkah-langkah dibawah ini.
1. Buka Program Ressetnya


2.Pilih Select

3.Pilih Model Name : L360 dan Port Biarkan Auto Selection

4.Pilih Waste Ink Pad Counter dan OK

5.Pilih Particular Adjustment mode
 6.Klik (a). Main pad counter (b).Check (c)Main pad counter (d).Initialed e)Finish
7.Matikan Printer anda dan Hidupkan lagi. (OK) Siap  pakai




Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Translate

Postingan Populer

Diberdayakan oleh Blogger.

Label